Cara Membuat Kotak Banner 88x31 Melayang disamping Sidebar


Hai sobat blogger kali ini Blog Krizeer akan mengeposkan "Cara Membuat Kotak Banner 88x31 diSidebar - Smart Education", cara tidak terlalu sulit kok, daripada penasaran ayo kita simak secara bersama-sama.
Login ke blogger
  1. Masuk ke template
  2. edit HTML
  3. Cari kode ]]><b:skin jika sudah ketemu
  4. letakan script di bawah ini tepat di atas kode ]]><b:skin
#sidebarLank{
box-shadow: 0 0 15px white;
background: #0E090D;
border: 4px solid #9F1111;
border-left: 4px solid #9F1111;
float: left;
margin-top: 175px;
margin-left: -135px;
width: 88px;
height: auto;
-webkit-transition: all 0.6s ease-in-out;
-moz-transition: all 0.6s ease-in-out;
z-index: 10px;
line-height: 10px;
box-shadow: 0 0 15px blackred;
background: #222;
background-image: -webkit-linear-gradient(top, #393939, #222);
background-image: -moz-linear-gradient(top, #393939, #222);
background-image: -o-linear-gradient(top, #393939, #222);
background-image: -ms-linear-gradient(top, #393939, #222);
background-image: linear-gradient(to bottom, #393939, #222);
position:absolute;
}
#sidebarLank img{opacity:0.5;-webkit-filter:saturate(0.0);-moz-filter:saturate(0.0);-ms-filter:saturate(0.0);-o-filter:saturate(0.0);filter:saturate(0.0);-webkit-transition:all 1s ease-in-out;-moz-transition:all 1s ease-in-out;-ms-transition:all 1s ease-in-out;-o-transition:all 1s ease-in-out;transition:all 1s ease-in-out;padding:0}
#sidebarLank img:hover{opacity:1;-webkit-filter:saturate(1.1);-moz-filter:saturate(1.1);-ms-filter:saturate(1.1);-o-filter:saturate(1.1);filter:saturate(1.1);-webkit-transition:all .1s ease-in-out;-moz-transition:all .1s ease-in-out;-ms-transition:all .1s ease-in-out;-o-transition:all .1s ease-in-out;transition:all .1s ease-in-out}
Cari kode <div id='header'>, tidak semua template sama jadi jika tidak ketemu kode tersebut cari saja kode yang intinya "header", jika sudah ketemu dengan kode tersebut. Lalu kalian letakan kode di bawah ini tepat di atas kode <div id='header'>
<b:section id='sidebarLank' maxwidgets='5' showaddelement='yes'>
</b:section>
Keterangan :
Kode yang berwarna pink itu tinggi dari banner tersebut
Kode yang berwarna hijau itu adalah lebarnya
tidak semua template sama, jadi disesuaikanlah dengan ukuran template anda.
Yang terakhir simpan, dan lihat hasilnya.
referensi dari lank-cyber4rt.blogspot.com

8 komentar untuk "Cara Membuat Kotak Banner 88x31 Melayang disamping Sidebar"

  1. Thanks Infonya sob

    BalasHapus
  2. sob, itu bukan sidebar ._.
    itu widget banner 88x31 melayang ._. *hanya ralat judul postnya aj*
    http://ah-shared.blogspot.com

    BalasHapus
    Balasan
    1. Trimakasih Infonya sob, saya juga harus banyak belajar lagi. Dan yg saya tau banner yg di samping itu namanya di sidebar, wkwkkw :D

      Hapus
    2. makasih bang coba lihat di http://salamsuksesboys.blogspot.com/

      Hapus
  3. Cara masang bannernya bang gmna??

    BalasHapus
  4. Terimakasih atas informasinya sangat membantu :)
    http://grosirprodukgreenworld.com/

    BalasHapus

Untuk menyisipkan kode, gunakan tag <i rel="code">Kode disini...</i> atau <i rel="pre">Kode disini...</i>
Untuk menyisipkan gambar, gunakan <i rel="image">URL gambar disini...</i>
Untuk menyisipkan catatan, gunakan <b rel="quote">Tulis catatan disini...</b>
Untuk menciptakan efek tebal, gunakan tag <b>Teks anda disini...</b>
Konversi Kode Back to Top

Back to Top